Sistem Informasi Surveilans Epidemiologi

SISUGI

SISUGI merupakan sebuah inisiasi dari Perhimpunan Ahli Epidemiologi Indonesia (PAEI) dengan dukungan dari Kementerian Kesehatan Republik Indonesia dalam rangka mengakomodasi instrumen pengumpulan, pengolahan, dan analisis data surveilans epidemiologi COVID-19 yang mudah diakses dan real-time.

Akses Website

mengakomodasi penyajian dan analisis data surveilans COVID-19 dengan hak akses berjenjang terhadap Puskesmas, Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota, Dinas Kesehatan Provinsi, Kementerian Kesehatan, maupun stakeholder lainnya.

Fitur
  1. Dashboard jumlah kasus dan kontak erat
  2. Visualisasi analisis perkembangan kasus dan karakteristik pasien
  3. Visualisasi analisis pelacakan dan pemantauan kontak erat
  4. Unduh data penyelidikan epidemiologi, pelacakan kontak erat, dan pemantauan kontak erat

Entry Data

menyediakan sistem perekaman data Penyelidikan Epidemiologi kasus COVID-19, pelacakan kontak erat beserta pemantauannya untuk petugas surveilans di tingkat Puskesmas.

Fitur
  1. Form identitas pasien
  2. Form penyelidikan epidemiologi
  3. Form pelacakan kontak erat
  4. Form pemantauan harian kontak erat selama periode karantina
  5. Monitor kualitas dan kelengkapan data
  6. Sunting dan hapus data